Category: Publisis
Idul Adha, Semangat Berbagi Suatu hari sepulang sekolah, anak saya yang nomor dua, Kayla, menyodorkan selembar kertas putih, dengan kop surat bertuliskan nama sekolahnya. Saya mengerutkan kening sambil mengucap …
Ada yang menyatakan, Perempuan itu… Sosok yang luarbiasa. Perempuan itu… Sosok yang tegar. So, jangan pernah meremehkan perempuan. Saya, perempuan. Dan saya ingin menjadi sosok yang tegar. Benaran ini, …
Jadi perempuan sekaligus Ibu di jaman digital ini, susah susah gampang. Hm, nggak susah-susah juga sih. Mungkin lebih enaknya, gampang-gampang susah. Heeh, sama saja ya 🙂 Tapi benaran lho, …
Perempuan mana yang nggak suka ngobrol. Mulai ngobrolin perkembangan anak, fashion, acara TV, hingga ngobrolin tentang resep masakan saat di arisan atau berada di halaman rumah sambil mengepung penjual …